SINGOROJO – Pemerintah Kabupaten Kendal melalui Kantor Kesatuan Politik dan Bangsa (Kesbangpol) menggelar Kegiatan Pembinaan Karakter Kebangsaan Tahun 2019 dengan tema “Meningkatkan Kecintaan Masyarakat Pada NKRI Melalui Pembentukan Agen-agen Kebangsaan”, di Balai Desa Kalirejo Kecamatan Singorojo Kabupaten Kendal, Kamis (23/10/2019) pagi.
Hadir dalam kegiatan tersebut Bupati Kendal dr. Mirna Annisa, M.Si., Kapolres Kendal AKBP Hamka Mappaita, SH, Dandim 0715 Kendal Letkol Inf. Ginda Mohammad Ginanjar, Kepala DPUPR Kabupaten Kendal Ir. Sugiono, MT, Asisten Perekonomian dan Pembangunan Tavip Purnomo, SH, MM, Forkompincam Singorojo, para Kepala Desa di wilayah Kecamatan Singorojo serta Ketua RT dan RW se Kecamatan Singorojo.
SINGOROJO - Upacara Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2019 tingkat Kecamatan Singorojo Kabupaten Kendal dilaksanakan di halaman SMP Negeri 1 Singorojo, Minggu (10/11/2019) pagi.
SelengkapnyaSINGOROJO - Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke 91 Tahun 2019 tingkat Kecamatan Singorojo digelar di Lapangan Upacara SMP Negeri 2 Singorojo, Senin (28/10/2019) pagi.
SelengkapnyaKALIWUNGU - Sembilan Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Kecamatan di Kabupaten Kendal dilantik. Pelantikan sembilan Ketua TP PKK Kecamatan berlangsung di Aula Kantor Kecamatan Kaliwungu...
SelengkapnyaSINGOROJO - Pelantikan dan pengambilan sumpah anggota Badan Permusyawaratan Desa (BPD) Desa Kaliputih dan Cening periode jabatan 2019-2026 oleh Camat Singorojo Sucipto, S.STP., MM di aula Kantor Kecamatan Singorojo, Kamis...
Selengkapnya